SMK Muhammadiyah 1 Moyudan

Author name: Admin Musamo

Guru SMK Muhammadiyah 1 Moyudan Berperan Aktif dalam Workshop Identifikasi dan Asesmen PDBK Tingkat DIY

Sleman, 19 Juni 2025 – SMK Muhammadiyah 1 Moyudan kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pendidikan inklusif dengan mengirimkan salah satu guru terbaiknya, Ibu Nurul Qamariyah, sebagai instruktur dalam Workshop Identifikasi dan Asesmen Peserta Didik Berkebutuhan Khusus (PDBK). Kegiatan ini diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan Khusus (Diksus), Dinas Pendidikan, Kepemudaan, dan Olahraga (Dikpora) Daerah Istimewa Yogyakarta, dan […]

Guru SMK Muhammadiyah 1 Moyudan Berperan Aktif dalam Workshop Identifikasi dan Asesmen PDBK Tingkat DIY Read More »

Erik Novian Nugroho Wakili SMK Muhammadiyah 1 Moyudan dalam Rekrutmen PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Indonesia (PT.MMKI)

Kesempatan kembali datang bagi siswa SMK Muhammadiyah 1 Moyudan. Kali ini, salah satu siswa terbaik dari jurusan Teknik Otomotif, Erik Novian Nugroho, mengikuti proses rekrutmen PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Indonesia (MMKI) yang dilaksanakan pada hari Jumat, 16 Mei 2025, bertempat di SMK Negeri 2 Yogyakarta. Rekrutmen ini merupakan bagian dari upaya MMKI dalam menjaring

Erik Novian Nugroho Wakili SMK Muhammadiyah 1 Moyudan dalam Rekrutmen PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Indonesia (PT.MMKI) Read More »

Astra Honda Motor Buka Peluang, 13 Siswa SMK Muhammadiyah 1 Moyudan Jalani Rekrutmen di Magelang

Sebanyak 13 siswa dari SMK Muhammadiyah 1 Moyudan mengikuti proses rekrutmen oleh perusahaan otomotif terkemuka, Astra Honda Motor, yang dilaksanakan pada hari Jumat, 16 Mei 2025. Kegiatan ini berlangsung di Gedung Muhammadiyah Mungkid, Kabupaten Magelang, dan menjadi salah satu bentuk nyata sinergi antara dunia pendidikan vokasi dengan industri otomotif nasional. Para peserta rekrutmen merupakan siswa

Astra Honda Motor Buka Peluang, 13 Siswa SMK Muhammadiyah 1 Moyudan Jalani Rekrutmen di Magelang Read More »

Peresmian Bengkel Fajar Motor SMK Muhammadiyah 1 Moyudan Sebagai Enduro Home Service: Wujud Sinergi Dunia Industri dan Dunia Pendidikan dalam Program TJSL PT Pertamina Lubricants

Dalam semangat mempererat kolaborasi antara dunia pendidikan dan dunia industri, SMK Muhammadiyah 1 Moyudan resmi meluncurkan Bengkel Fajar Motor sebagai bagian dari jaringan Enduro Home Service, program dari PT Pertamina Lubricants yang termasuk dalam agenda besar Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL). Peresmian ini menjadi momentum bersejarah, menandai langkah konkret dalam pemberdayaan pendidikan vokasi melalui

Peresmian Bengkel Fajar Motor SMK Muhammadiyah 1 Moyudan Sebagai Enduro Home Service: Wujud Sinergi Dunia Industri dan Dunia Pendidikan dalam Program TJSL PT Pertamina Lubricants Read More »

SMK Muhammadiyah 1 Moyudan Salurkan 1 Ton Zakat Fitrah: Sebuah Bentuk Kepedulian Sosial dan Penguatan Spirit Keagamaan

Berikut laporan pengumpulan zakat fitrah sebanyak  1,195 ton beras zakat fitrah dan uang zakat fitrah sebesar Rp 17.800.000 berhasil dikumpulkan dari siswa, guru, dan tenaga kependidikan SMK Muhammadiyah 1 Moyudan melalui KLL LazisMu SMK Muhammadiyah 1 Moyudan yang selanjutnya disalurkan kepada berbagai pihak yang membutuhkan. Tata cara pengumpulan zakat oleh siswa, guru, dan tenaga kependidikan SMK

SMK Muhammadiyah 1 Moyudan Salurkan 1 Ton Zakat Fitrah: Sebuah Bentuk Kepedulian Sosial dan Penguatan Spirit Keagamaan Read More »

Pembelajaran PKK Kelas XI Kuliner A: Membuat Snack Tradisional Carang Gesing dengan Kemasan Modern sebagai Upaya Meningkatkan Keterampilan Wirausaha Siswa

Pembelajaran PKK (Prakarya dan Kewirausahaan) di kelas XI kuliner A di SMK Muhammadiyah 1 Moyudan mengusung pendekatan yang inovatif dalam mendidik siswa untuk menjadi pribadi yang kreatif dan berwawasan kewirausahaan. Dengan mengusung konsep 5W + 1H (What, Where, When, Who, Why, How), siswa diberi kesempatan untuk mempraktekkan teori yang telah dipelajari melalui pembuatan usaha bisnis

Pembelajaran PKK Kelas XI Kuliner A: Membuat Snack Tradisional Carang Gesing dengan Kemasan Modern sebagai Upaya Meningkatkan Keterampilan Wirausaha Siswa Read More »

Peningkatan Kemampuan Bahasa Asing untuk Perhotelan di SMK Muhammadiyah 1 Moyudan

Tim pengabdian masyarakat dari Program Studi Ekonomi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) sukses mengadakan kegiatan bertema “Peningkatan Kemampuan Bahasa Asing untuk Perhotelan” bagi siswa SMK Muhammadiyah 1 Moyudan. Kegiatan yang diprakarsai oleh Romi Bhakti Hartarto selaku dosen Prodi Ekonomi UMY ini bertujuan untuk membekali pelajar dengan keterampilan bahasa asing yang relevan dengan dunia perhotelan, sehingga dapat

Peningkatan Kemampuan Bahasa Asing untuk Perhotelan di SMK Muhammadiyah 1 Moyudan Read More »

Kegiatan Taruna Melati 1 IPM SMK Muhammadiyah 1 Moyudan : Memperkuat kaderisasi dan jiwa kepemimpinan

Kegiatan Taruna Melati 1 merupakan wadah bagi Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) dalam rangka memperkuat kaderisasi dalam organisasi ini. Kegiatan ini adalah kegiatan pengkaderan paling awal. Peserta dapat melatih kemampuan dasar dalam berorganisasi serta mengetahui lebih dalam tentang Kemuhammadiyahan.Acara ini dilaksanakan oleh PR IPM SMK Muhammadiyah 1 Moyudan Bidang Perkaderan dengan peserta Anggota PR IPM SMK

Kegiatan Taruna Melati 1 IPM SMK Muhammadiyah 1 Moyudan : Memperkuat kaderisasi dan jiwa kepemimpinan Read More »

Pengajian Pegawai SMK Muhammadiyah 1 Moyudan: Menjadi Pelayan dengan Pendekatan Bimbingan Konseling

Pada Senin, 13 Januari 2025, SMK Muhammadiyah 1 Moyudan mengadakan pengajian untuk seluruh pegawainya dengan tema yang sangat relevan dengan tantangan dunia pendidikan masa kini: “Melayani Layaknya Guru BK (Bimbingan Konseling)”. Pengajian ini dilaksanakan di Ruang Tata Hidang SMK Muhammadiyah 1 Moyudan pada pukul 12.30 hingga 14.45 WIB. Sebagai pembicara, hadir Dr. H. Khoiruddin Bashori,

Pengajian Pegawai SMK Muhammadiyah 1 Moyudan: Menjadi Pelayan dengan Pendekatan Bimbingan Konseling Read More »

Scroll to Top